Lyrics

Rheka Restu – Haruskah Aku Juga Mati

×

Rheka Restu – Haruskah Aku Juga Mati

Sebarkan artikel ini
Rheka Restu – Haruskah Aku Juga Mati
Photo : Dailyposnesia - Satukan Keragaman Cerminkan Harapan

DailyposnesiaLirik Lagu | Berikut kami sajikan artikel yang berjudul Rheka Restu – Haruskah Aku Juga Mati :

Jangan kau mengatakan
Sakit yang kau rasakan kepadaku
Karena kusengaja tuk buatmu terluka
Oh kasih

Jangan kau mengartikan
Semua yang kau derita keranaku
Yang tak bisa turuti keinginan musayang
Cobalah mengerti kekurangan ku ini

Aku sekuat hati mengalah
Kamu menyalah kan semaunya
Aku berjuang pahami cinta
Kamu anggap kuberpura pura

Dengan cara apa lagi
Ku membuktikan kasih
Haruskah kujuga mati

Dukung selalu Penyanyi Idolamu agar dapat selalu berkarya dengan cara tidak mendownload ataupun mengunduh lagu yang mereka miliki secara ilegal.

Kamu dapat mendukung Penyanyi Idolamu dengan cara mendengarkan lagu – lagu mereka melalui layanan – layanan Streaming Online seperti Youtube, Spotify, Joox dan lainnya.

Kami hanya membantu menyediakan dan menyajikan Rheka Restu – Haruskah Aku Juga Mati untuk mempermudah kamu menyanyikan lagu – lagu favorit yang ingin kamu nyanyikan dan situs kami tidak menyediakan link download untuk lagu ini.

Baca Juga :  Deddy Dores - Deddy Dores

Seluruh hak cipta yang terdapat pada lirik lagu, merupakan milik Pencipta, Artis, Penyanyi, maupun Label Music.