Dailyposnesia – Hiburan | Berikut kami sajikan Lirik Lagu Kangen Band – Tentang Bintang :
INTRO: A D
D Bm
Malam t’lah berganti, kulihat sempurna bentuk bulan
Em A D C#
Bintang yang merentang rasakan indah lukisan malam
D Bm
Aku kan mencoba untuk s’lalu tegar menunggumu
Em A D
Ceritakan tentang satu bintang yang s’lalu kusayang
INTRO: D Bm Em A
(*)
D Bm
Maafkanlah sayang malam ini ku tak bisa (akan) datang
Em A D C#
Karna ku mengerti memang tak pantas kau dicintai
D Bm
Kaulah selaluku, bolehkah aku pinjam jasadmu
Em
Saat ku bertandang
A D
Dapatkah engkau menyumbang rasa
REFF: G
Mungkin sampai nanti akankah terus begini
D
Mungkin sampai nanti engkau takkan kumiliki
G
Mungkin sampai nanti rambutku bisa memutih
D A
Mungkin sampai nanti engkau tetap sahabatku
(#) G
Apa engkau tak merasa aku tak berdaya
D
Di sini aku menunggumu terluka
G Bm
Apa engkau tak merasa engkau tak berada
D A
Sekarang kau pilih aku atau dia
INTRO: D Bm Em A (2x)
REPEAT: (*), REFF, (#), REFF, (#)
INTRO: D Bm Em A (2x)
D
Dukung selalu Penyanyi Idolamu agar dapat selalu berkarya dengan cara tidak mendownload ataupun mengunduh lagu yang mereka miliki secara ilegal.
Kamu dapat mendukung Penyanyi Idolamu dengan cara mendengarkan lagu – lagu mereka melalui layanan – layanan Streaming Online seperti Youtube, Spotify, Joox dan lainnya.
Kami hanya membantu menyediakan dan menyajikan Lirik Lagu Kangen Band – Tentang Bintang untuk mempermudah kamu menyanyikan lagu – lagu favorit yang ingin kamu nyanyikan dan situs kami tidak menyediakan link download untuk lagu ini.
Seluruh hak cipta yang terdapat pada lirik lagu, merupakan milik Pencipta, Artis, Penyanyi, maupun Label Music.