Lyrics

LILYO – Kau Kan Mengerti

×

LILYO – Kau Kan Mengerti

Sebarkan artikel ini
LILYO – Kau Kan Mengerti
Photo : Dailyposnesia - Satukan Keragaman Cerminkan Harapan

DailyposnesiaLirik Lagu | Berikut kami sajikan artikel yang berjudul LILYO – Kau Kan Mengerti :

suatu hari nanti kau kan mengerti
lalu perlahan kau akan ikuti
memilih untuk sendiri
paksa kau lebih mandiri
urusin orang sudah lelah
jadi ya terserah

bahkan dalam kondisi yang gelisah
naik turunnya penikmat dan pemirsa
sampai mulut berbusa, laut dibelah Musa
ketika dunia mengutuk sapi jadi rusa

aku, yang akan semakin matang, bahkan terus lantang
meski nikmati segumpal nasi lewat rantang

Dukung selalu Penyanyi Idolamu agar dapat selalu berkarya dengan cara tidak mendownload ataupun mengunduh lagu yang mereka miliki secara ilegal.

Kamu dapat mendukung Penyanyi Idolamu dengan cara mendengarkan lagu – lagu mereka melalui layanan – layanan Streaming Online seperti Youtube, Spotify, Joox dan lainnya.

Kami hanya membantu menyediakan dan menyajikan LILYO – Kau Kan Mengerti untuk mempermudah kamu menyanyikan lagu – lagu favorit yang ingin kamu nyanyikan dan situs kami tidak menyediakan link download untuk lagu ini.

Baca Juga :  Lirik Lagu Mekar dan layu - Benny Panjaitan (Lagu Nonstalgia)

Seluruh hak cipta yang terdapat pada lirik lagu, merupakan milik Pencipta, Artis, Penyanyi, maupun Label Music.