Dailyposnesia – Hiburan | Berikut kami sajikan Lirik lagu natal Dari Pulau Dan Benua :
dari pulau dan benua,
terdengar selalu t'rus.
lagu pujian semua,
bagi Nama Penebus.
gloooooooria, muliakan Tuhan,
gloooooooria, in excelsis Deo,
gloooooooria, muliakan Tuhan,
gloooooooria, in excelsis Deo,
tinggi tinggi dalam surga,
tent'ra Tuhan Yang Kudus,
tak lelah menyanyi juga,
di hadapan Penebus.
laskar Tuhan yang perkasa,
tinggikan panglimanya,
pujian surga dan dunia,
s'mua diterimaNYA.
Dukung selalu Penyanyi Idolamu agar dapat selalu berkarya dengan cara tidak mendownload ataupun mengunduh lagu yang mereka miliki secara ilegal.
Kamu dapat mendukung Penyanyi Idolamu dengan cara mendengarkan lagu – lagu mereka melalui layanan – layanan Streaming Online seperti Youtube, Spotify, Joox dan lainnya.
Kami hanya membantu menyediakan dan menyajikan Lirik lagu natal Dari Pulau Dan Benua untuk mempermudah kamu menyanyikan lagu – lagu favorit yang ingin kamu nyanyikan dan situs kami tidak menyediakan link download untuk lagu ini.
Seluruh hak cipta yang terdapat pada lirik lagu, merupakan milik Pencipta, Artis, Penyanyi, maupun Label Music.