Lyrics

Lirik Lagu Tajul – Esok Hari Raya (Lagu Terbaru Menyambut Hari Raya)

×

Lirik Lagu Tajul – Esok Hari Raya (Lagu Terbaru Menyambut Hari Raya)

Sebarkan artikel ini
Lirik Lagu Tajul – Esok Hari Raya (Lagu Terbaru Menyambut Hari Raya)
Photo : Dailyposnesia - Satukan Keragaman Cerminkan Harapan

Dailyposnesia – Hiburan | Berikut kami sajikan Lirik Lagu Tajul – Esok Hari Raya (Lagu Terbaru Menyambut Hari Raya) :

Esok Hari Raya adalah judul lagu yang dinyanyikan oleh Tajul. Lagu ini merupakan sigle terbaru yang dirilis pada tanggal 25 Mei 2018 dibawah naungan label FMC Music. Lirik lagu baru ini diciptakan oleh Siso dan Pak Ngah yang bertemakan Religi.
Lirik lagu Esok Hari Raya Tiba sepertinya bercerita tentang kebahagian akan datang hari lebaran. Karena hari lebaran adalah hari yang ditunggu-tunggu oleh kaum muslimin untuk merayakan sebuah kemenangan satu bulan berpuasa di bulan Ramadhan.
Nah berikut dibawah ini adalah selengkapnya lirik lagu Esok Hari Raya yang dinyanyikan oleh Tajul. Semoga lagu ini dapat menghibur kita semua. Bagi teman-teman yang suka dengan lagu ini bisa mendengarkan lewat media online seperti Youtube dichanel resminya bernama FMC Music.
Details
Penyanyi : Tajul
Judul Lagu : Esok Hari Raya
Ciptaan : Siso dan Pak Ngah
Label : FMC Music
Lirik Lagu Esok Hari Lebaran – Tajul

Esok hari raya akan tiba
Tidak aku lupa pada bonda
Sendiri menanti anakmu kembali
Menyambut lebaran di desa kerinduan

Baca Juga :  Lirik lagu Batak - Holan Ho Do Hasian

Kau selalu ada
Kau selalu tiba
Waktu hatiku merindu

Kau penyejuk jiwa
Kau permata hati
Syurga terindahku

*
Walau ayah tak besama
Dia ada dalam jiwa
Kita berpisah sekejap cuma
Sampai waktu bertemu

Bertahmid dan bersyukur
Kita bersama
Di pagi raya mulia

Syukur aku padanya
Hari lebaran
Kita bersama mesranya

Menyuci kasih
Menyegar rindu
Pada yang satu
Di hari raya
Yang mulia

Bertahmid dan bersyukur
Kita bersama
Di pagi raya mulia
Syukur aku padanya
Hari lebaran
Kita bersama mesranya

Menyuci kasih
Menyegar rindu
Pada yang satu
Di hari raya
Yang mulia

Ulangi dari *

Bertahmid dan bersyukur
Kita bersama
Di pagi raya mulia
Syukur aku padanya
Hari lebaran
Kita bersama mesranya

Baca Juga :  Kintani - Kau Tercipta Bukan Untukku

Menyuci kasih
Menyegar rindu
Pada yang satu
Di hari raya
Yang mulia

Dukung selalu Penyanyi Idolamu agar dapat selalu berkarya dengan cara tidak mendownload ataupun mengunduh lagu yang mereka miliki secara ilegal.

Kamu dapat mendukung Penyanyi Idolamu dengan cara mendengarkan lagu – lagu mereka melalui layanan – layanan Streaming Online seperti Youtube, Spotify, Joox dan lainnya.

Kami hanya membantu menyediakan dan menyajikan Lirik Lagu Tajul – Esok Hari Raya (Lagu Terbaru Menyambut Hari Raya) untuk mempermudah kamu menyanyikan lagu – lagu favorit yang ingin kamu nyanyikan dan situs kami tidak menyediakan link download untuk lagu ini.

Seluruh hak cipta yang terdapat pada lirik lagu, merupakan milik Pencipta, Artis, Penyanyi, maupun Label Music.