Dailyposnesia – Hiburan | Berikut kami sajikan Lirik Lagu Dewiq – Happy ending :
Ku bertemu denganmu
Dengan cara yang lain
Ku berpisah denganmu
Kuingin cara yang baik
Slama kau dan aku
Lebih banyak ributnya
Daripada mesranya
Kau disana aku disini
Saling menjauh..
Bisakah kita berakhir
‘Happy Ending’
Hapuslah semua rasa
Sakit hati, dan saling membenci
Demi masa lalu
Berdamailah denganku
Kau berhak dapatkan yang lain
Selain diriku
Kau disana aku disini
Saling menjauh..
Bisakah kita berakhir
‘Happy Ending’
Hapuslah semua rasa
Sakit hati, dan saling membenci
Hapuslah
Bisakah kita berakhir
‘Happy Ending’
Hapuslah semua rasa
Sakit hati, dan saling membenci
Mungkinkah kita
Berakhir ‘Happy Ending’
Bagaimana untuk pernah
Mencintaimu dan kaupun juga
Pernah cintai ku..
[LovedMusik.Blogspot.Com]
Dukung selalu Penyanyi Idolamu agar dapat selalu berkarya dengan cara tidak mendownload ataupun mengunduh lagu yang mereka miliki secara ilegal.
Kamu dapat mendukung Penyanyi Idolamu dengan cara mendengarkan lagu – lagu mereka melalui layanan – layanan Streaming Online seperti Youtube, Spotify, Joox dan lainnya.
Kami hanya membantu menyediakan dan menyajikan Lirik Lagu Dewiq – Happy ending untuk mempermudah kamu menyanyikan lagu – lagu favorit yang ingin kamu nyanyikan dan situs kami tidak menyediakan link download untuk lagu ini.
Seluruh hak cipta yang terdapat pada lirik lagu, merupakan milik Pencipta, Artis, Penyanyi, maupun Label Music.