Iklan
Buku Lagu

Dogma – Pas Band – Lirik | Lirik Lagu

×

Dogma – Pas Band – Lirik | Lirik Lagu

Sebarkan artikel ini
Dogma – Pas Band – Lirik | Lirik Lagu
Photo : Dailyposnesia - Satukan Keragaman Cerminkan Harapan

Dailyposnesia – Hiburan | Berikut kami sajikan artikel yang berjudul Dogma – Pas Band – Lirik :

Kita hidup terpaku dogmatis dogmatis usang yang janggal
Tanpa pernah dapat penjelasan kenapa jadi sebuah aturan
Kita selalu jawab “iya..!”
Kita tercetak jadi penjilat

Biarkanlah mimpimu pergi, singkirkanlah

Ku berlari bawa semua ungkapan dari mimpi ini
Ku berlari bawa semua kepusingan lelah dan frustasi
Bukan itu yang aku inginkan

Keinginan ngomong tak ada seorangpun yang mau menghargai
Kita tidak pernah diberi kebebasan jadi diri sendiri
Kita terpaksa jawab “iya..!”
Kita dirangsang jadi penjilat

Biarkanlah mimpimu pergi, singkirkanlah

Ku berlari bawa semua ungkapan dari mimpi ini
Ku berlari bawa semua kepusingan lelah dan frustasi
Bukan itu yang aku inginkan

Dukung selalu Penyanyi Idolamu agar dapat selalu berkarya dengan cara tidak mendownload ataupun mengunduh lagu yang mereka miliki secara ilegal.

Kamu dapat mendukung Penyanyi Idolamu dengan cara mendengarkan lagu – lagu mereka melalui layanan – layanan Streaming Online seperti Youtube, Spotify, Joox dan lainnya.

Kami hanya membantu menyediakan dan menyajikan Lirik Lagu Dogma – Pas Band – Lirik untuk mempermudah kamu menyanyikan lagu – lagu favorit yang ingin kamu nyanyikan dan situs kami tidak menyediakan link download untuk lagu ini.