Dailyposnesia – Hiburan | Berikut kami sajikan Lirik Lagu Drive – Kau dan dia :
Kau mencintaiku, begitupun aku
tapi coba pikir dulu sekali lagi
aku punya hati, engkau punya rasa
dan diapun juga
Maafkanlah bila ku harus menolakmu
Bukan maksudku ingin lukai hatimu
Ku harap kau mengerti
Mengapa aku begini
Aku, antara kau dan dia
Tak pernah ku duga
Akan seperti ini
Dirimu menjadi dosa yang terindah
Mungkin lebih baik bila aku pergi
Aku hanya ingin tiada yang terluka
Aha…
Maafkanlah bila ku harus menolakmu
Bukan maksudku ingin lukai hatimu
Ku harap kau mengerti
Mengapa aku begini
Aku, antara kau dan dia
Aku, antara kau dan dia…
Ku dan teman baikku yang slalu merindumu
[Lovedmusik.blogspot.com]
Maafkanlah bila ku harus menolakmu
Bukan maksudku ingin lukai hatimu
Ku harap kau mengerti
Mengapa aku begini
Aku, antara kau dan dia [2x]
Aku, antara kau dan dia
Dukung selalu Penyanyi Idolamu agar dapat selalu berkarya dengan cara tidak mendownload ataupun mengunduh lagu yang mereka miliki secara ilegal.
Kamu dapat mendukung Penyanyi Idolamu dengan cara mendengarkan lagu – lagu mereka melalui layanan – layanan Streaming Online seperti Youtube, Spotify, Joox dan lainnya.
Kami hanya membantu menyediakan dan menyajikan Lirik Lagu Drive – Kau dan dia untuk mempermudah kamu menyanyikan lagu – lagu favorit yang ingin kamu nyanyikan dan situs kami tidak menyediakan link download untuk lagu ini.
Seluruh hak cipta yang terdapat pada lirik lagu, merupakan milik Pencipta, Artis, Penyanyi, maupun Label Music.