Dailyposnesia – Lirik Lagu | Berikut kami sajikan artikel yang berjudul Yollanda – Karma Cinta :
Semoga kau bahagia dengan luka ku ini
Aku pasrah dengan semua
Karma mencintai
Ku hancur bagai abu karna mencintaimu
Dan engkau menatap bahagia
Bagai tak berdosa
Ketika ku coba tuk memahami
Apa arti cinta yang sebenarnya
Tapi hanya luka yang ku dapati
Entah dimana salah dan sebab nya
Bicaralah dan jelaskan padaku
Sebenarnya apa yang engkau pinta
Jika sanggup ku pasrahkan hatiku
Agar ku lepas
Dukung selalu Penyanyi Idolamu agar dapat selalu berkarya dengan cara tidak mendownload ataupun mengunduh lagu yang mereka miliki secara ilegal.
Kamu dapat mendukung Penyanyi Idolamu dengan cara mendengarkan lagu – lagu mereka melalui layanan – layanan Streaming Online seperti Youtube, Spotify, Joox dan lainnya.
Kami hanya membantu menyediakan dan menyajikan Yollanda – Karma Cinta untuk mempermudah kamu menyanyikan lagu – lagu favorit yang ingin kamu nyanyikan dan situs kami tidak menyediakan link download untuk lagu ini.
Seluruh hak cipta yang terdapat pada lirik lagu, merupakan milik Pencipta, Artis, Penyanyi, maupun Label Music.






